Berkata Ibrahim bin Adham, "Ada dua kesedihan, yang satu bermanfaat bagimu dan yang satu lagi mencelakakanmu. Kesedihanmu terhadap akhirat itulah yang bermanfaat. Sedangkan kesedihanmu terhadap dunia, itu yang celaka."